Home » , » Cara Membuat Tombol Widget Install Otomatis

Cara Membuat Tombol Widget Install Otomatis

Hello,,,apa kabar semua? semoga baik-baik saja. Kali saya akan memposting tetang Cara Membuat Tombol Widget Install Otomatis. Walaupun banyak blog yang sudah memuat tips seperti ini, tapi saya yakin banyak orang yang akan membacanya di sini. Oke, langsung aja ya, begini caranya, tapi lihat dulu contohnya di bawah ini:

Contoh tombol widget:



Letakkan kode di bawah ini di postingan yang ingin anda isi dengan tombol widget install otomatis tadi:

<form action="http://beta.blogger.com/add-widget" target="_blank" method="POST"><input value="Judul Widget" name="widget.title" type="hidden"/><textarea rows="3" cols="5" style="display:none;" name="widget.content">Isi dengan kode widget yang mau diinstall</textarea><input value="Klik Disini" class="button" name="go" type="submit"/></form>

Ket:
warna kuning: Judul Widget Yang Mau di install
warna biru: kode widget
warna hijau: tulisan tombol

-SELAMAT MENCOBA-

1 komentar:

  1. terimakasih kawan. apa yang selama ini saya cari akhirnya saya temukan disini. setelah saya coba berhasil gan!

    ReplyDelete

-Tinggalkan komentar anda di sini jika postingan ini menarik menurut anda.
-Anda tidak dipaksa untuk komentar.
-Ingat, jangan memberikan komentar yang SPAM.